Gajah Mungkur, Semarang, terkenal dengan berbagai tempat wisatanya yang menarik. Namun, selain tempat wisata, Gajah Mungkur juga memiliki beberapa klinik terbaik yang siap melayani kebutuhan kesehatan masyarakat. Klinik-klinik ini menawarkan berbagai layanan kesehatan, mulai dari pemeriksaan umum hingga perawatan khusus.
Jika Anda sedang mencari klinik terbaik di Gajah Mungkur, Semarang, berikut ini adalah beberapa rekomendasi yang dapat Anda pertimbangkan. Klinik-klinik ini memiliki fasilitas yang lengkap dan tenaga medis yang berpengalaman, sehingga Anda dapat yakin akan mendapatkan perawatan medis yang terbaik.
Klinik Terbaik di Gajah Mungkur
Daftar isi:
KLINIK SATMOKO
- Alamat: Jl. Kelud Raya No.4, Petompon, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50237, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4 (210)
- Nomor telepon: +62 24 8314453
- Website: Link
- Jam Buka:
Senin: 08.00–13.00, 16.00–21.00Selasa: 08.00–13.00, 16.00–21.00Rabu: 08.00–13.00, 16.00–21.00Kamis: 08.00–13.00, 16.00–21.00Jumat: 08.00–12.00, 16.00–21.00Sabtu: 08.00–13.00, 16.00–21.00Minggu: 08.00–13.00, 16.00–21.00
5 Tanggapan pada Daftar Klinik Unggulan di Gajah Mungkur
Beri Tanggapan
Ingin mendapatkan referensi layanan kesehatan terdekat lebih banyak? Pelajari juga lewat artikel lainnya mengenai Klinik terbaik yang bisa kamu temukan di sekitar area Gajah Mungkur seperti di Banyumanik, Gunung Pati dan Mijen.
7 Klinik Rekomendasi di Gajah Mungkur
Klinik Bayi Jenius Semarang
- Alamat: Jl. Kelud Raya No.40a, Petompon, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50237, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4 (123)
- Nomor telepon: +62 812-2623-2383
- Website: Link
- Jam Buka:
Senin: 06.30–20.00Selasa: 06.30–20.00Rabu: 06.30–20.00Kamis: 06.30–20.00Jumat: 06.30–20.00Sabtu: 07.00–18.00Minggu: Tutup - Ulasan:
sebulan yang laluMaaf dok klinik elite tapi ruang tunggu ac nya syulit.. Apalagi bawa anak .bikin gatel2 badanya karna kepanasan. Moga kedepanya ada pendinginya Gak perlu nunggu bangunan yang baru jadi.dalam minggu terakhirDokter kurang informatif dan terkesan kurang pengalaman karena pada pertemuan pertama dan kurang dari 10 menit tanya jawab ttng keluhan dengan dokter, beliau langsung memutuskan Trans vaginal bukan USG. Dan hasil Trans vaginal itu karena kami agak kurang yakin dengan hasil observasi dokter tersebut beberapa hari kemudian kami pindah untuk pengecekan ulang di RS, dan dari dokter RS ini lebih informatif dan penyampaian informasi nya lebih mudah diterima, karena sebelumnya sudah pernah periksa,dokter menanyakan nama dokter dari bayi jenius siapa, dan jawaban dokternya hanya “oh dokter itu, yasudah di USG ulang ya”,kemudian dokter menyarankan di USG ulang, dan untuk hasilnya berbeda Karena istri ada penyakit miyom, hasil dadi RS dan disini berbeda 0.50cm lebih (dijelaskan skalanya jadi lebih mudah dalam membandingkannya) , tidak sebesar seperti yg diinfokan dokter sini. Dokter disini laki” dan istri saya berkerudung, anehnya knp tidak di USG terlebih dahulu namun langsung Trans vaginal dalam posisi haid juga, namun untuk hasilnya, kenapa malah lebih akurat yg USG. Dan untuk biayanya ternyata lebih murah di RS☺seminggu yang laluPemeriksaan rutin saat hamil selalu disini dg dr Aristo sampai lahiran jg dibantu dr Aristo, waktu periksa hamil oke2 aja sih (walau banyak yg ngeluh ruang tunggu panas) cm kadang antriannya lama dan dokter beberapa kali datang terlambat, balik kesini waktu anak usia 11 bulan karena cari dokter anak yg buka pagi, saran aja tempat untuk ukur tinggi badan bayi bisa dikasih alas yg empuk, udah oke sih ada ruang laktasi tp panas dan ruangan seadanya, semoga gedung barunya bisa cepat selesaisebulan yang laluMbo ya tolong ruang tunggu se sempit itu dengan jumlah pasien yang berjubel ada pasien ibu hamil dan pasien bayi jadi satu di tambah pengantar2nya yang banyak itu. Ruangannya di pasang AC . Jangan kipas biasa. Priksa Disini biaya juga engga murah hlo. Masak pasang AC untuk kenyamanan pelanggan tidak mampu. Tingkatkan fasilitasnya kak. Yang ikut anterin priksa menuh2in ruangan. Yanh asli priksa ngalah di luar. Ampun deh. Dokter oke banget. Sayang bayiku datang jam 9 baru ditangani jam 12 bayangin rewelnya kayak apa7 bulan laluNyaman dan nyesel baru tau tempat ini waktu sudah hamil kedua. Awal kesini promil anak kedua sekali datang dan langsung mantep sama penyampaian dokternya, Alhamdulillah selang beberapa bulan garis 2 dan balik lagi kesini dengan dokter aristo yg selalu memberikan positif vibes buat pasien2 nya ? sukses terus buat klinik bayi jenius dan semoga klinik bayi jenius yg baru segera bisa ditempati ??
Klinik Palma
- Alamat: Jalan Kaligarang No.27, Panggung Kidul, Gajahmungkur, Barusari, Kec. Semarang Sel., Kota Semarang, Jawa Tengah 50237, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.9 (79)
- Nomor telepon: +62 895-3508-60080
- Jam Buka:
Senin: 07.00–21.00Selasa: 07.00–21.00Rabu: 07.00–21.00Kamis: 07.00–21.00Jumat: 07.00–21.00Sabtu: 07.00–14.00Minggu: Tutup - Ulasan:
2 bulan laluPelayanannya baik dan ramah, ruang tunggu nyaman, dan pasien bpjs pun dilayani dengan baik2 bulan laluPelayanan ramah banget tempat nyaman dan bersih. Dokter baik dan sangat membantu??sebulan yang laluBaru aja berobat hari ini 22/12/2023. Bener2 bintang 100. Tempat super nyaman, staff super baik, sopan, cekatan, dan solutif (saya pakai BPJS btw). Dokter super pintar dan baik. Very recomended clinic. Good job.sebulan yang laluPelayanannya cepat dan memuaskan..Cs dan dokternya juga ramah ramah….good deh pokok e2 bulan laluPernah periksa krn berasa ada riak di tenggorokan..periksa 3x yg terakhir di bilang dokternya..”bersih kok bu tenggorokan nya.MUNGKIN HANYA PERASAAN ibu saja” ? lah..klo cm perasaan ngapain ya sampe periksa.diagnosa apa itu.akhirnya tanpa rujukan bpjs aku periksa ke balkes bp4(krn klinik ini susah ksh rujukan)..lsg ditanya..ibu punya riwayat asam lambung.. iya jwb ku..itu asam lambung yg naik ke tenggorokan mknya berasa ada riaknya..di ksh obat asam lambung,sembuh deh itu tenggorokan..dan lsg cabut faskes di klinik ini..bye pindah faskesl lain
KLINIK & FISIOTERAPI SATU SEHAT
- Alamat: Jl. Letnan Jenderal S. Parman No.1A, Bendungan, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50231, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 5 (45)
Klinik Mitra Keluarga
- Alamat: Jl. Lamongan Raya No.16, Bendan Ngisor, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50233, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.4 (33)
Klinik SEHATI Sampangan
- Alamat: X9RV+CX2, Jl. Menoreh Raya, Sampangan, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50232, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.1 (13)
Poliklinik Wira Pratama
- Alamat: XCP5+6J6, Jl. Papandayan, Gajahmungkur, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50232, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.5 (10)
Linsaka
- Alamat: Jl. Menoreh Raya No.4B NO 4B, Sampangan, Kec. Gajahmungkur, Kota Semarang, Jawa Tengah 50232, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.4 (9)
Terima kasih sudah membaca! Jika kamu memiliki informasi tambahan tentang Klinik favorit di Gajah Mungkur, silakan tinggalkan komentar di atas. Kami akan senang mendengar dari Anda!
Klinik ini berada di jl.Kelud Semarang.
Lokasinya sangat strategis karena berada di pinggir kalan raya.
Tempatnya cukup bersih, pelayanan sangat baik, bersahabat dan informatif.
Tenaga paramedisnya sangat menguasai masalah medis.
Cocok untuk klinik keluarga sebagai faskes tingkat pertama.
Hanya sayangnya lahan parkir mobil tidak ada karena memakai bahu jalan. Kalau parkir motor memang cukup, tapi mobil tdk ada lahannya
Klinik Pratama yg bersih higienis, nyaman, pelayanan administrasi ramah & cepat, dokter menyenangkan, tempat parkir cukup luas utk motor. Parkir mobil di tepi jalan.
Klinik satmoko, tempatnya bersih cukup nyaman, buka sampai malam tgl merah juga buka. . Faskesku awalnya d puskesmas tp aq gnti dani krn lebih nyaman,,Kesini jam 20.30 juga ttp dilayani tutup sampai jam 21.00 .
Alhamdulillah nemu klinik pelayanan dri pendaftaran lalu masuk ke ruang dokter, smpe bag. Akhir ambil obat petugasnya baik2. Nunggunya jga ga lama2 bgt standarlah ya tiap pasien. Thank youuu
Klinik yg cukup mudah di jangkau karena lokasi berada tepat di pinggir jalan ,untuk pelayanan dokter cukup ramah dan kompeten dalam menangani pasien. Sedikit masukan untuk petugas yg berada di R.Pendaftaran agar bisa lebih ramah kepada para calon pasien ,terutama petugas laki” yg maaf (agak gemuk dan berkacamata) tolong bisa lebih ramah dan mungkin bisa lebih sopan lagi jika di ajak berbicara minimal dijawab dengan baik bukan malah cuma diem dan sibuk sendiri, karna saya 2x periksa ke sana dengan masnya yg sama di ajak ngomong jawabnya tdk enak dan pas mau minta stempel untuk surat periksa juga setelah di stempel cuma di biarin aja tidak ada komunikasi ke saya kalau sudah selesai di stempel, kalau gak saya tanyain ya cuma di biarin aja suratnya.