7 Klinik Terbaik di Cilandak, Jakarta Selatan
Cilandak, Jakarta Selatan merupakan salah satu wilayah yang padat penduduk. Dengan jumlah penduduk yang banyak, tentu saja kebutuhan akan layanan kesehatan juga tinggi. Oleh karena itu, di Cilandak terdapat banyak klinik yang siap melayani kebutuhan kesehatan masyarakat.
Beberapa klinik di Cilandak bahkan memiliki fasilitas yang lengkap dan tenaga medis yang profesional. Klinik-klinik ini menyediakan berbagai macam layanan kesehatan, mulai dari layanan kesehatan umum hingga layanan kesehatan khusus.
Klinik Terbaik di Cilandak
Daftar isi:
Klinik Aji Waras – Cilandak
- Alamat: Jl. Raya Cilandak KKO No.45a, RT.6/RW.6, Ragunan, Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12560, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.4 (841)
- Nomor telepon: +62 21 78836308
- Jam Buka:
Senin: 08.00–22.00Selasa: 08.00–22.00Rabu: 08.00–22.00Kamis: 08.00–22.00Jumat: 08.00–22.00Sabtu: 08.00–22.00Minggu: 09.00–21.00
5 Tanggapan pada Top 7 Rekomendasi Klinik di Cilandak
Beri Tanggapan
Ingin mendapatkan referensi layanan kesehatan terdekat lebih banyak? Pelajari juga lewat artikel lainnya mengenai Klinik terbaik yang bisa kamu temukan di sekitar area Cilandak seperti di Pasar Minggu, Jagakarsa dan Kali Deres.
7 Klinik Rekomendasi di Cilandak
SOS Medika
- Alamat: Jl. Puri Sakti I Jl. Pangeran Antasari No.10, Cipete Sel., Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12410, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4 (181)
- Nomor telepon: +62 21 7505980
- Website: Link
- Jam Buka:
Senin: Buka 24 jamSelasa: Buka 24 jamRabu: Buka 24 jamKamis: Buka 24 jamJumat: Buka 24 jamSabtu: Buka 24 jamMinggu: Buka 24 jam - Ulasan:
3 bulan laluKontrol post op fraktur kaki Kakak sayaLangsung d arahkan melalui ER, d bantu wheelchair oleh satpam dan Suster Dewi. Proses administrasi cepat.
Kontrol luka post op dgn dr. Shirley, tindakan nya teliti sekali. Apalagi saat edukasi penggunaan kruk dan early mobilisasi post op, saya puas
Bahkan saat Kakak saya harus ke toilet di assited Suster Valen
Alhamdulillah Terimakasih SOS medika cipete, servis excellent
2 minggu yang laludi tanya biaya bikin surat sehat, katanya antara 550 ribu ampe 600 ribu. lawak emang admin cs nya.2 tahun laluLokasinya pinggir jalan, tapi pintu masuknya agak ke dalam. Suasana adem dan tenang, petugas ramah, tapi areanya kecil. Tidak disediakan minum untuk pasien yang antri.5 tahun laluTempatnya bagus, pemeriksaan lengkap dan eksklusif, biasa digunakan untuk medical check up karyawan off shore maupun pelaut berbendera asing… sudah ditunjuk oleh Kemenhub Dirjen Perhubungan Laut2 tahun laluMau buat surat keterangan sakit dan tidak buta warna, harus dengan klinik atau rumah sakit yang terdaftar di debhub. Ditunjuk dari internet disuruh kesini, sudah sampai disini ternyata suruh ke kuningan. Lah aku kudu piye… hari libur cuma hari ini doank besok ga ada waktu lagi mesti tunggu libur lagi. Kenapa mereka ga update di dephub.??? Apa mesti saya yang update????
Klinik Pratama Ratna Medika
- Alamat: Jl. RS. Fatmawati Raya No.5 4E, RT.3/RW.3, West Cilandak, Cilandak, South Jakarta City, Jakarta 12430, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.5 (29)
- Nomor telepon: +62 21 7501958
- Jam Buka:
Senin: Buka 24 jamSelasa: Buka 24 jamRabu: Buka 24 jamKamis: Buka 24 jamJumat: Buka 24 jamSabtu: Buka 24 jamMinggu: Buka 24 jam - Ulasan:
setahun yang laluSwab antigen murah dan cepat, hasilnya masuk ke PeduliLindungi, tapi prokes kurang ketat. Di ruang tunggu ada pasien yang tidak pakai masker, dibiarkan saja. Tenaga kesehatan juga tidak pakai APD.7 bulan laluKe sini karena rekomendasi teman, pelayanannya baik dan memuaskan banget, dokter dan mba mba staf nya juga baik dan ramah, pelayanannya juga cepat dan 15-20 menit langsung selesai, harga juga sangat memuaskansebulan yang laluKlinik langganan kalo ada anggota keluarga yg ngedrop malam23 bulan laluBaguss kok dokternya, mba kasirnya juga ramah4 bulan laluNgga antri dan professional
Klinik Utama Beta Health Care
- Alamat: Jl. Pangeran Antasari, Cilandak Bar., Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.8 (22)
Klinik Pratama Rani Permata Medika
- Alamat: Jl.Kencana III No.72 RT 007 RW 013 Cilandak Barat, RT.14/RW.13, Cilandak Bar., Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12430, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4.1 (13)
Klinik Umum
- Alamat: Jl. Raya Cilandak KKO No.3, RT.3/RW.5, Cilandak Tim., Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12560, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 5 (1)
Klinik Umum Cilandak Makmur Gentra Buana
- Alamat: Jl. H. Ipin No.70, RT.2, Pd. Labu, Kec. Cilandak, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12440, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 5 (1)
KLINIK PRATAMA DOKTER KITA
- Alamat: Jl. Raya Cilandak KKO Raya No.1, Ragunan, Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12550, Indonesia
- Google Map: Klik disini
- Rating Google: 4 (1)
Terima kasih sudah membaca! Jika kamu memiliki informasi tambahan tentang Klinik favorit di Cilandak, silakan tinggalkan komentar di atas. Kami akan senang mendengar dari Anda!
kritik untuk klinik aji waras
keluhan : kurangnya ramah dan komunikasi karyawannya terhadap customer
kronologi : berawal dari loket pendaftaran diarahkan ke lantai 2. tibalah di lantai 2 dan ada sekitar 5 karyawan di loket information. tetapi saat keluar lift, saya tdk diarahkan dan tdk ada satupun karyawan yg cepat tanggap untuk mengarahkan ke loket information untuk tahap selanjutnya. setelah saya satu jam menunggu, saya bingung kok ga dipanggil panggil. dan akhirnya saya ke loket information untuk bertanya. barulah proses berobat berjalan
Pertama kali kesini…tempatnya bagus bersih n sepi ga byk orang…pas msk lobi agak bingung gada petugas yg bisa ditanya…untuk pelayanan di regist nya ramah n cepat…disini bisa pake asuransi swasta…kebetulan saya lg ke poli umum…dokternya ramah bgt n ngejelasinnya juga mudah dimengerti…untuk antrian obat agak lama karena obat buat sy racikan…untuk harga berobat biaya admin n dokter cukup terjangkau…cuma biaya obatnya aja yg tergolong mahal…gedungnya ada kantin jg disini…
Disuruh datang lebih awal ternyata dokternya belum datang suruh nunggu sudah cukup lama nunggu nya sangat tidak bagus, tolong ya ditingkatkan waktu nya dan pelayanannya tidak memuaskan.
Saya punya trust issue ke banyak rs dan klinik karena banyak yang diagnosanya kurang serius menurut saya. Tapi saya puas di sini, terutama dr Cynthia karena diperiksanya lengkap. Sekarang 2023 dan beliau tetap rekomendasi untuk antigen dulu, setelahnya diperiksa lengkap. Polinya terima banyak asuransi juga. Walaupun klinik, tapi selevel rs. Saya ngga diendorse, tapi saya rekomendasi poli umum klinik aji waras.
Beberapa kali periksa ke dr. Cynthia. Ramah dan enak konsulnya. Ruang tunggu nyaman. Pernah juga berobat saat emergency hari Minggu, hanya ada dokter jaga. Alhamdulillah dr. Adiaji Akbar dan perawat gesit, sehingga pendarahan bisa ditangani dengan baik.
Semoga pelayanan yang sudah baik bisa dipertahankan dan kedepannya dibuka rawat inap 🙂